MAN 3 Cilacap Gelar EDUFAIR “Berjuang dan Berproses Bersama Menuju Masa Depan Gemilang”

MANTAP NEWS (06/02/2025) – Sebanyak 737 siswa MAN 3 Cilacap dari kelas XI dan XII MAN 3 Cilacap mengunjungi pameran Pendidikan Edufair 2025. Kegiatan ini merupakan hasil kerja sama antara guru BK MAN 3 Cilacap dengan 29 Perguruan Tinggi Negeri dan Swasta se Jawa dan DIY untuk meningkatkan kesadaran siswa tentang pentingnya pendidikan setelah lulus. PTN dan PTS tersebut yaitu,

  1. Universitas Muhammadiyah Gombong
  2. Universitas AMIKOM Yogyakarta
  3. Universitas Nahdlatul Ulama Al Ghazali Cilacap
  4. Universitas Tidar Magelang
  5. Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta
  6. Universitas Wijayakusuma Purwokerto
  7. Telkom University Purwokerto
  8. STIE Muhammadiyah Cilacap
  9. Universitas Harapan Bangsa Purwokerto
  10. Universitas Jenderal Soedirman Purwokerto
  11. STIK Serulingmas Cilacap
  12. Universitas Muhammadiyah Purwokerto
  13. Universitas Al-Irsyad Cilacap
  14. Universitas Negesi Sebelas Maret Surakarta
  15. Sekolah Tinggi Teknologi Kedirgantaraan Yogyakarta
  16. Universitas PGRI Yogyakarta
  17. Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta
  18. Universitas Brawijaya Malang
  19. Universitas Padjadjaran Bandung
  20. Universitas Peradaban Brebes
  21. Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta
  22. Institut Teknologi Bandung
  23. Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang
  24. Politeknik Negeri Cilacap
  25. Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta
  26. Universitas Teknologi Yogyakarta
  27. Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta
  28. Institut Pertanian Bogor
  29. Universitas Gadjah Mada Yogyakarta

MAN 3 Cilacap berkomitmen membuka wawasan siswa siswi nya yang bekerja melalui sosialisasi dari Lembaga dan Pelatihan kerja dari EHC (Excellent Hospitality College), LKP Pelita Nusantara Cilacap dan LKS Shankara Cilacap.

Penulis             : Tim Jurnalistik MAN 3 Cilacap

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top